cropped-Tambahkan-subjudul.png

Kampung Kecil Kosambi – Rumah Makan Lesehan Keluarga

Rumah Makan Kampung Kecil yang punya 25 cabang dan dikenal sebagai restoran keluarga yang nyaman dan tenang. Di sini, kamu bisa mencicipi berbagai masakan khas Indonesia yang menggugah selera.

Kamu cari info tentang Rumah Makan Kampung Kecil ? Nah pas banget, di sini kamu bisa menemukan berbagai informasi mengenai tempat makan yang hits banget , mulai dari suasana, menu, harga, serta lokasinya.

Ketika berada di resto ini, kamu akan merasa seperti sedang berada di sebuah perkampungan kecil yang dipenuhi dengan saung-saung khas Sunda dengan jerami yang telah menguning sebagai atapnya.

Lokasi & Jam Operasional

Lokasi Kampung Kecil Duri Kosambi :
Jl. Raya Duri Kosambi No.09, RW.1, Duri Kosambi, Kecamatan Cengkareng, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11750

Berikut adalah jam buka / operasional dari Kampung Kecil Duri Kosambi :
Setiap hari, mulai dari pukul 10.00 – 20.00 WIB

Baca Juga : Kopi Nako Pamulang, Tempat Ngopi Instagramable di Tangerang

Fasilitas di Kampung Kecil Duri Kosambi

Area parkir di Kampung Kecil Duri Kosambi ini sangat luas sehingga kamu yang membawa mobil tidak perlu takut kesulitan cari parkir ketika berkunjung ke sini.

Kalau doyan nongkrong lama-lama, Restoran Kampung Kecil Duri Kosambi ini cocok banget buat kamu karena menyediakan fasilitas berupa Area Outdoor (Area Luar Ruangan) yang asri. Area outdoor ini juga tentunya sekaligus berfungsi sebagai Smoking Area (Area Merokok) buat kamu yang wajib banget merokok sehabis makan.

Harga menu makanan dan minuman di resto ini cukup bersahabat, mulai dari Rp. 7.000 – Rp. 60.000,- saja. Menu makanan dan minuman khas Sunda yang disediakan juga cukup beragam. Resto ini hanya menerima pembayaran melalaui cash / tunai & transfer bank saja (tentu jenis pembayaran ini dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan kebijakan pengelola resto).

Baca Juga : Mixue Ice Cream & Tea Asal China Yang Lagi Viral dan Ramai

Menu Kampung Kecil Duri Kosambi

Informasi Lebih Lanjut

Jika hendak mencari tau lebih lanjut tentang rumah makan ini, kamu bisa telpon mereka di +6285774737066.

Baca Juga : Pedas Mantap! Sambal Bakar Iben Yang Lagi Viral

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *